Kategori: Daerah

Bakesbangpol Kota Pasuruan tidak Menyalurkan Dana Hibah untuk Ormas, Kenapa?

  Kota Pasuruan, kabar99news.com – Diketahui di Kota Pasuruan terdapat ratusan Organisasi masyarakat (Ormas). Dimana ditahun 2025 Pemerintah Kota Pasuruan tidak menyalurkan dana Hibah untuk Organisasi Masyarakat (Ormas) . Dari ratusan Ormas tersebut tidak ada kelompok masyarakat yang mendaftarkan Ormasnya untuk mendapatkan dana hibah 2025. Budiono selaku Kepala Bidang Ketahanan Bangsa dan Kemasyarakatan Bakesbangpol Kota Pasuruan mengatakan tidak ada dana hibah yang akan disalurkan untuk tahun 2025, karena tidak ada Ormas yang Mendaftar. “Tahun 2025 tidak ada Ormas yang mengajukan untuk dana hibah, sehingga kami tidak menyalurkan dana hibah tersebut”, Ujarnya. Pendaftaran pengajuan bantuan Dana Hibah untuk ormas sendiri dilakukan…

PJ Bupati Kabupaten Pasuruan Melantik Pengurus Daerah Himpaudi Kabupaten Pasuruan Masa Bakti 2024-2028

PASURUAN,Kabar99news.com,–pelantikan pengurus daerah himpaudi Kabupaten Pasuruan Sebanyak 14 Anggota pengurus Daerah Himpaudi Pendidik dan Tenaga Kependidikan Anak Usia Dini Indonesia (Himpaudi) Kabupaten Pasuruan masa bakti 2024- 2028 resmi dilantik , minggu (12/01/2025). Pelantikan Himpaudi di gelar di Aula Paripurna Gedung DPRD Kabupaten Pasuruan jl Raya Raci Bangil, yang dihadiri Oleh Ketua Himpaudi Jawa Timur, Dani waskito, Pj Bupati Kabupaten Pasuruan, Nurkholis, Bupati terpilih Rusdi Sutejo beserta istri, Ketua DPRD Kabupaten Pasuruan, Samsul Hidayat, Kabid Dinas Pendidikan, dan seluruh Ketua PAC Himpaudi se Kabupaten Pasuruan.   Acara diawali dengan pelantikan pengambilan sumpah janji oleh Ketua Pengurus Himpaudi Provinsi Jawa Timur, Dani…

KPU kabupaten Pasuruan Menetapkan Rusdi Sutejo Dan Shobih Asrori Menjadi Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Pasuruan Periode 2025-2030

PASURUAN,Kabar99news.com,–KPU kabupaten Pasuruan gelar rapat pleno terbuka penetapan pasangan calon Bupati Kabupaten Pasuruan dan Wakil Kabupaten Pasuruan terpilih Kabupaten Pasuruan Periode 2025  -2030,Kamis(09/01/2025). Bertempat di Hotel Royal Senyiur Kecamatan Prigen. Dihadiri oleh Ketua KPU Kabupaten Pasuruan Ainul Yakin, beserta Komisioner, PJ Bupati Nurkholis, Kapolres Pasuruan, Kejaksaan , Bupati dan Wakil Bupati terpilih, Rusdi Sutejo dan Shobih Asrori, Ketua DPRD Syamsul Hidayat, Kepala Bagesbangpol, Partai pengusung turut hadir dalam kegiatan rapat tersebut.   Ainul Yakin Ketua KPU Kabupaten Pasuruan menetapkan Paslon nomor urut 2 H Rusdi Sutejo dan M.Shobih Asrori sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Pasuruan periode 2025-2030 pada pemilihan…

LAKAM DPD PESSEL AKAN ADAKAN RAPAT KONSOLIDASI PENGURUS & SOSIALISASI PERDANA TENTANG EKSISTENSI LAKAM

    Painan minangkabau,kabar99news.com – Dewan Pengurus Daerah (DPD) Lembaga Advokasi Kebudayaan Adat Minangkabau Pesisir Selatan akan mengadakan rapat konsolidasi pengurus dan Sosialisasi tentang Eksistensi LAKAM bagi pengurus dan anggota LAKAM DPD Pesisir Selatan. Demikian laporan panitia pelaksana, Rismansul saat ditemui awak media, Minggu (29/12/2024).

Pj Bupati Ugas Lakukan Pengecekan Rest Area Stadion Gelora Merdeka Kraksaan

Probolinggo.www.kabar99news.com- Penjabat (Pj) Bupati Probolinggo H. Ugas Irwanto, S.Sos., M.Si, bersama dengan Forkopimda Kabupaten Probolinggo melakukan pengecekan di lokasi Rest Area Stadion Gelora Merdeka Kraksaan pada Selasa (24/12/2024) malam. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kelancaran operasional serta memberikan dukungan bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) yang berjualan di kawasan Rest Area Stadion Gelora Merdeka Kraksaan. Turut mendampingi Kapolres Probolinggo AKBP Wisnu Wardana, Kasdim 0820 Probolinggo Mayor Czi Slamet Wahyudi serta sejumlah pejabat dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Probolinggo dan Forkopimka Kraksaan. Mereka berkeliling di sisi barat Rest Area Stadion Gelora Merdeka yang kini menjadi pusat aktivitas ekonomi masyarakat. Di…

Koramil Kraksaan Berikan Rasa Aman Dalam Pelaksanaan Kegiatan Keagamaan

Probolinggo, kabar99news.com – Koramil 0820/12 Kraksaan kembali mengawal dan mengamankan jalannya kegiatan keagamaan bagi umat Kristiani di Gereja Bethel Injil Sepenuh (GBIS) yang berlokasi di wilayah Kelurahan Sidomukti, Kecamatan Kraksaan, Kabupaten Probolinggo, Senin (23/12/2024). Anggota Koramil 0820/12 Kraksaan menyampaikan, Serda Yudi Purnomo bahwa kehadirannya dalam rangka mengawal dan mengamankan pelaksanaan kegiatan keagamaan umat Kristiani dalam rangka menyambut datangnya hari Natal dengan harapan dapat memberikan rasa aman dan nyaman. “Kehadiran kami dalam kegiatan keagamaan bagi umat kristiani ini sebagai bentuk kepedulian dan tangung jawab dalam memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat dalam menjalankan ibadahnya,” kata Serda Yudi Purnomo. Ia menambahkan,…

PABPDSI Kabupaten Probolinggo Gelar Penyuluhan Anti Korupsi Bersama KPK RI, Peringati Hari Anti Korupsi Sedunia

  Probolinggo, kabar99news.com – Dalam Rangka memperingati hari Anti Korupsi se-Dunia PABSDI Kabupaten Probolinggo bersama KPK RI menggelar Penyuluhan Anti Korupsi bertempat di pantai Bohay Desa Bhinor Kecamatan Paiton Kabupaten Probolinggo, Minggu (22/12/2024). Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua PABPDSI Jawa Timur Utomo Sapto Amin, Kades Bhinor Kecamatan Paiton, Danramil Paiton, Ketua PABPDSI Kabupaten Probolinggo, Kepala Dinas PMD, Kepala Inspektorat Kabupaten Probolinggo Imron Rosyadi, Ketua PABPDSI Kabupaten Lumajang, Ketua PABPDSI Kabupaten Mojokerto dan anggota BPD se-Kabupaten Probolinggo. Kepala Dinas PMD Kabupaten Probolinggo menyampaikan bahwasanya kejujuran merupakan awal atau nilai dasar dari anti korupsi. Memulai kejujuran dari yang sederhana karena kejujuran merupakan…

Akhirnya Jalan Jetak – Dayurejo Dan Bulukandang Diresmikan Oleh PJ Bupati

PASURUAN,Kabar99news.com,–Jalan Jetak -Dayurejo Bulukandang diresmikan oleh PJ Bupati Kabupaten Pasuruan, Nurkholis peresmian jalan dan jembatan di tandai dengan penandatanganan prasasti dan pengungtingan bunga melati,oleh PJ Bupati Nurkholis Rabu (18/12/2024). Peresmian itu tepat diatas jembatan Bulukandang,Desa Bulukandang Kecamatan Prigen. Yang dihadiri oleh PJ Bupati, Nurkholis, Sekda Yudha Triwidya Sasongko,Plt asisten perekonomian,Bakti Jati Permana,Plt Kepala Dinas Bina Marga dan Bina Kontruksi, Fajar Cahyo Rahmanto dan para undangan lainnya. Plt Dinas Bina Marga dan Bina Kontruksi Fajar Cahyo Rahmanto menjelaskan jalan penghubung Desa Jetak -Dayurejo di bangun menggunakan Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) tahun anggaran 2024 sebesar Rp 3,5 milyar yang…

4.340 Peserta Meramaikan Gerak Jalan Perjuangan MojoSuro

Mojokerto, kabar99news.com -Sebanyak 4.340 peserta siap meramaikan Gerak jalan Perjuangan tersebut. Gerak Jalan ini dimulai pukul 15.00 wib, Sabtu (14/12/2024). Start dimulai dari lapangan Surodinawan Kota Mojokerto dengan finish di Tugu Pahlawan Kota Surabaya Jawa Timur. Peserta sebelumnya telah mendaftarkan secara online di https//gms2024 dan offline Helpdesk GMS 2024 di kantor Dispora Jatim. Terdapat empat kategori dalam Gerak jalan Perjuangan MojoSuro yaitu Kategori Perorangan, Beregu Pelajar, Beregu Umum dan Beregu TNI/Polri. Menurut Hadi Wawan Guntoro Kepala Dinas Olahraga dan Pariwisata menyatakan para peserta wajib registrasi ulang pukul 13.00 wib lalu, melainkan hanya 4.340 peserta hingga pukul 13.00 wib yang regresistrasi…

KPU Kabupaten Pasuruan Gelar Rekapitulasi Penghitungan Perolehan Suara Tingkat Kabupaten Pasuruan pada Pilkada 2024 Berjalan Lancar dan Aman

PASURUAN,Kabar99news.com,–Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pasuruan mengelar rekapitulasi suara Pilkada 2024 dengan pleno terbuka, setelah melaksanakan tahapan demi tahapan KPU menggelar rekapitulasi penghitungan suara tingkat Kabupaten yaitu pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati tanggal 04 -05,Kamis (05/12/2024). Bertempat di Hotel Surya Kecamatan Prigen,Rekapitulasi penghitungan suara yang kedua ini dihadiri oleh Ketua KPU Kabupaten Pasuruan Ainul Yakin, beserta jajarannya, Bawaslu, Panwascam, PPK se -Kabupaten Pasuruan, saksi paslon 1 dan 2. Ainul Yakin Ketua KPU Kabupaten Pasuruan mengatakan bahwa sebelum nya sudah diadakan rekapitulasi perhitungan suara Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur hari Rabu (04/12/2024).kemarin dan menghadirkan saksi dari masing-masing…
Kontak Pengaduan?